3 Ide Produk Bisnis Dropship terpercaya yg memiliki keuntungan banyak

bisnis dropship terpercaya

Dropship merupakan model usaha yang saat ini banyak diminati banyak orang. Usaha ini melibatkan dropshipper atau pihak ketiga yang menjembatani antara antara produsen dan pembeli. Karena cara menjadi dropshipping itu sangatlah mudah, maka banyak orang yang ingin menekuni bisnis ini. Dropshipper hanya perlu memasarkan barang dengan modal gambar dari produsen di sosial media, kemudian jika barang terjual, maka produsen yang akan mengirimkannya kepada pembeli. Selisih harga jual nantinya akan menjadi untuk bagi dropshipper. Keuntungan menjadi dropshipper selain tidak membutuhkan modal sepeserpun, juga waktu yang diperlukan fleksibel dan banyak pilihan produk. Berikut adalah ide bisnis dropship terpercaya yang dapat Anda pertimbangkan.

Kosmetik dan Skincare

Produk kosmetik dan skincare adalah produk yang tidak akan pernah ada habisnya. Perempuan mana yang tidak ingin terlihat cantik. Mereka akan dengan mudah menginvestasikan uangnya untuk membeli kosmetik dan skincare. Produknyapun semakin banyak variasi dan sering muncul varian yang baru. Produk semacam ini tidak akan hilang peminatnya. Oleh karenanya sangat menguntungkan jika dapat melakukan bisnis dropship dengan barang yang selalu diminati.

Aksesoris Gadget

Gadget adalah benda yang tidak akan pernah terlepas dari anak muda jaman sekarang. Oleh karenanya menjual produk aksesoris gadget adalah salah satu ide bisnis dropship terpercaya yang dapat dijadikan pilihan. Bisnis dropship aksesoris gadget ini tidak melibatkan uang yang cukup besar sehingga kemungkinan untuk tertipu atau ada masalah akan lebih kecil risikonya. Apalagi saat ini orang lebih sering untuk membeli aksesoris gadget secara online karena mereka dapat memilih lebih banyak variasi. Namun untuk produk yang satu ini, Anda juga harus mempertimbangkan tentang mekanisme pengembalian barang. Barang aksesoris gadget rentan sekali rusak atau mungkin gambar pecah jika dikirim secara online melalui ekspedisi.

Pakaian dan Aksesoris

Barang lain yang dapat dijadikan ide untuk dropship adalah baju, jam tangan, tas, dan aksesoris lainnya. Bisnis dengan barang – barang memiliki cakupan yang cukup luas. Oleh karenanya, Anda juga harus menentukan umur dari target pasar. Misal saja Anda menargetkan konsumen wanita di usia 20-30 tahun, maka sesuaikan pakaian dan aksesoris yang dijual juga digunakan dan diminati usia dengan rentang itu. Cara yang paling mudah adalah sesuaikan target pasar dengan usia Anda. Hal ini untuk mempermudah Anda mengetahui tren apa yang sedang ada. Selain itu, Anda bisa juga menjual produk Anda kepada teman di kantor atau keluarga sekitar.

Itulah tiga jenis barang yang dapat dijadikan ide bisnis dropship terpercaya. Supplier dari barang – barang tersebut dapat dicari dengan mudah dan juga kecil kemungkinan untuk rugi. Selain banyak peminatnya, produk di atas juga memiliki kisaran harga yang cukup rendah.

 

Bila Anda ingin memperoleh sampingan dengan bermodal handphone ? Kami siap membantu Anda menjadi dropshipper tas yang sukses. Saatnya Anda bergabung dengan gabung dropshipper tas Asher-Online.com dan belajar panduan dropshiper tas pemula agar Anda bisa sukses di bidang ini.

[instagram-feed num=2 cols=2]